Matematika Sekolah Menengah Atas Tolong bantuan nya buat besok

Tolong bantuan nya buat besok

Soal limit fungsi aljabar dapat dikerjakan dengan metode pemfaktoran. Hasil dari pengerjaan soal adalah 4.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Limit fungsi aljabar ialah merupakan suatu penentuan nilai fungsi aljabar apabila pada perubahan fungsi tersebut mendekati nilai tertentu. Limit fungsi aljabar dapat dikerjakan dengan menggunakan beberapa metode. Berikut ini merupakan metode dalam mencari fungsi limit aljabar.

  • Metode subitusi
  • Metode pemfaktoran
  • Metode membagi pangkat tertinggi penyebut
  • Metode mengalikan faktor sekawan

Dalam mengerjakan soal tersebut tidak bisa menggunakan metode substitusi karena penyebutnya akan bernilai 0. Sehinggga soal tersebut dikerjakan dengan metode pemfaktoran.

Berikut merupakan langkah-langkah pengerjaan soal tersebut.

[tex]\lim_{x \to \(-4} \frac{x^{2}+12x+32 }{x+4}\\ =\lim_{x \to \(-4} \frac{(x+4)(x+8) }{x+4}\\ =\lim_{x \to \(-4} x+8\\= -4+8\\= 4[/tex]

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi limit pada brainly.co.id/tugas/2647220

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

[answer.2.content]